Assalamu'alaikum

Assalamu'alaikum

Jumat, 25 Mei 2012

Bahan Kimia (Tugas Biologi 8-8)


BAHAN KIMIA

Kelompok 1
1. OSKADON
Komposisi     :
  • Paracetamol  -> analgesik dan antiperik
     Fungsi -> menghilangkan rasa sakit/nyeri & menurunkan panas
     Dampak -> menimbulkan kerusakan hati
  • Caffeine anhydrous -> penenang
     Fungsi -> menghilangkan rasa lesu, dan menimbulkan rasa nyaman
     Dampak -> menimbulkan ketergantungan

2. RINSO
Bahan aktif :
  • Natrium Aikilbenzena Sulfonal -> surfaktan
     Fungsi -> menurunkan tegangan permukaan air sehingga melepaskan kotoran yang menempel
  • Natrium fosfat -> builder
     Fungsi -> meningkatkan efisiensi pencuci dari surfaktan dengan cara menon-aktifkan mineral penyebab kesadahan air.
  • Natrium karbonat -> anti sadah
     Fungsi -> mengatasi kesadahan air yang mengurangi kinerja surfaktan
Dampak : mencemari air

3. RAPIKA
Bahan aktif :
  • Silicone -> pelican
     Fungsi -> melicinkan pakain agar mudah di setrika, dan melembutkan pakaian

4. CHEETOS (Jagung Bakar)
Komposisi :
  • Jagung -> Penyedap rasa alami
     Fungsi -> sebagai bahan baku utama, memberikan rasa jagung
  • Minyak kelapa sawit -> penyedap rasa alami
     Fungsi -> bahan untuk memasak makanan, memberi rasa gurih
  • Mononatrium glutamat -> penguat rasa / penyedap rasa buatan
     Fungsi -> menyedapkan makanan, dan menguatkan rasa makanan
     Dampak -> kanker, menurunkan kinerja otak, hipertensi

Bahan tambahan :
  • Dinatrium Inosinat -> penyedap rasa buatan
  • Dinatrium Guanilat -> penyedap rasa buatan
  • Bubuk kecap -> penyedap rasa buatan
     Fungsi -> memberi rasa manis/asin pada makanan
     Dampak -> sakit tenggorokan, amandel
·        Hidrolisat protein nabati -> penyedap rasa buatan

5. FRUIT TEA (Freeze)
Komposisi :
·        Air -> Pelarut
     Fungsi -> Bahan utama minuman, pelarut bahan lain
·        Gula -> pemanis alami
     Fungsi -> memberi rasa manis pada minuman
     Dampak -> batuk, obesitas
·        Estrak teh -> pewarna alami, antioksidan primer
     Fungsi -> memberi warna coklat pada minuman
·        Asam sitrat -> perasa buatan
     Fungsi -> memberi rasa asam pada minuman
·        Natrium sitrat -> perisa buatan
·        Asam askorbat -> antioksidan alami
     Fungsi -> menetralkan radikal bebas di seluruh tubuh
·        Konsentrat sari buah & perisa -> perisa buatan

Kelompok 3
1. PEPSODENT
Komposisi :
·        Flouride -> menguatkan gigi
·        Hidrogen peroksida -> pemutih
·        Sodium Hidroksida -> basa
·        Alkohol -> mempercepat penyerapan pasta gigi ke gigi
·        Triclosan -> mengurangi bakteri penyebab plak
·        Sodium monofuophosphate ->mencegah lubang pada gigi

2. VETSIN
Komposisi :
  • Mononatrium glutamat -> penyedap rasa buatan

3. MOMOGI
Komposisi :
  • Jagung -> penyedap rasa alami
  • Minyak sayur -> bahan untuk memasak makanan
  • Gula -> pemanis alami
  • Coklat bubuk -> pewarna buatan
  • Susu bubuk -> perasa buatan
  • Garam -> penyedap rasa alami, pengawet alami
  • Perisa coklat -> perisa buatan
  • Pewarna makanan -> pewarna alami

4. ATTACK
Komposisi :
  • Surfaktan biodegradable -> surfaktan
     Fungsi -> menurunkan tegangan permukaan air sehingga melepaskan kotoran yang menempel tanpa mencemari lingkungan.

5. DECOLGEN
Komposisi :
  • Parasetamol -> analgesik dan antiperik
     Fungsi -> menghilangkan rasa sakit/nyeri & menurunkan panas
  • Fenilpropanolamin HCl -> dekongestan hidung
  • Klorfeniramin Maleat -> merangsang maupun menghambat susunan saraf pusat
     Dampak : sedatif, gangguan saluran cerna, mulut kering, kesukaran miksi

Kelompok 4
1. BENG-BENG
Komposisi :
  • Glukosa -> memenuhi kebutuhan karbohidrat
  • gula -> pemanis alami, pengawet alami
  • susu bubuk -> perisa buatan, pewarna buatan
  • tepung terigu -> bahan baku
  • lemak nabati -> antioksidan
  • lemak kakao -> antioksidan
  • kakao massa -> perasa buatan
  • serebat
  • maltodekstrin -> pengental, emulsifer
  • dekstrosa -> sumber karbon
  • lemak susu -> pengembang
  • pengemulsi -> pengemulsi/penstabil
  • garam -> penyedap alami, pengawet alami
  • bahan pengembang -> pengembang
  • perisa coklat -> perisa alami
  • vanili -> perisa alami, pewangi makanan

2. OREO
Komposisi :
  • Gula -> pemanis alami, pengawet alami
  • tepung terigu -> bahan baku, sumber karbohidrat
  • minyak nabati -> penyedap alami
  • bubuk coklat -> pewarna buatan
  • sirupfruktosa -> pemanis buatan
  • pati jagung -> pengental
  • garam -> penyedap alami, pengawet alami
  • pengembang -> pengembang
  • pengemulsi -> pengemulsi/penstabil
  • perisa vanilla -> perisa buatan
  • gandum -> mencegah kerusakan gigi
  • kedelai -> antioksidan alami

3. BIOYESTIC
Komposisi :
  • Each tablet contains
  • Paracetamol ->

4. SHAMPO CLEAR
Komposisi : Water, sodium, cocamidropely

5. KISPRAY
Bahan aktif : Akkyl dimethylbenzyl ammonium chloride


Kelompok 5
1. TEH KOTAK
Komposisi :
  • Air -> pelarut
  • Gula -> pengawet dan pemanis alami
  • The melati -> bahan utama
  • Sodium -> sebagai soda

2. LAYS
Komposisi :
  • Kentang -> bahan utama
  • Minyak kelapa sawit -> pengawet
  • Mononatrium glutamat -> pengawet (senyawa garam/penyedap rasa)
  • Dinatrium ribonukleotida -> penyedap rasa

3. OREO
Komposisi :
  • Gula -> penyedap dan pengawet
  • Minyak nabati -> pengawet
  • Tepung terigu -> bahan utama
  • Pati jagung -> penyedap
  • Garam -> penyedap dan pengawet
  • Natrium -> bahan penyeimbang air, basa, dan asam
  • Amonium bikarbonat -> sebagai baking powder
  • Lositin kedelai -> penyedap
  • Asam sitrat -> penyedap rasa
  • Karmin -> bahan pewarna makanan


4. PASTA GIGI
Komposisi :
  • Sodium monofluorohosphate -> melindungi eminel gigi
  • Kalsium karbonat -> zat utama pembentuk tulang
  • Sodium lauryl sulfate -> zat pembersih
  • Silicia -> zat pembersih
  • Sodium saccharin -> pewarna
  • Sorbitol -> pemanis
  • Xylitol -> pemanis alami, mencegah lubang pada gigi
  • Sodium fluoride -> senyawa garam, penguat gigi
  • Air -> bahan pelarut
  • Flavour -> perisa
  • Cellulose gum -> zat pengenyal
  • Menthyparoben -> zat pelarut
  • Enthyparaben -> zat pengawet
  • Glycerin -> sitrun
  • Propyleneglycol -> zat pelembab

5. SANAFLU
Komposisi :
  • Paracetamol -> zat untuk menghilangkan nyeri dan menurunkan demam
  • Fenilipnopanolamin HCl -> menekan syaraf

Kelompok 7
1. TEH ECO
Komposisi :
  • Air -> melarutkan bahan utama
  • Gula -> Pemanis alami
  • Daun teh -> memberikan warna dan rasa teh
  • Kalium sorbat -> pengawet buatan
  • Perisa melati -> perisa buatan, memberi rasa harum pada minuman
Dampak : merusak organ tubuh seperti ginjal.

2. FEMINAX
Komposisi :
  • Paracetamol -> menghilangkan rasa sakit nyeri
  • Hyoscyami Extract (bahan alami) -> melancarkan haid
Dampak : kerusakan hati

3. BETTER
Komposisi :
  • Tepung terigu, gula, minyak nabati, susu bubuk, kakao bubuk, ekstrak malt, whey, glukosa, maltodekstrin, garam, bahan pengembang (Amonium bikarbonat), (natrium bikarbonat), pengemulsi (lesirin kedelai), vanili, perisa coklat

4. FACIAL FOAM PIGEON
Komposisi :
  • Purified water -> pembersih
  • sodium laureth sulfate -> surfaktan, pembentuk busa
  • cocamidopropyl betaine -> surfaktan
  • sodium stearate -> mengangkat sel kulit yang mati, mencerahkan kulit
  • glycerine -> melembabkan kulit wajah
  • phenoxyethanol -> antiseptik
  • citric acid -> mencegah penggumpalan darah dalam tubuh
  • ethoxy diglycol -> pengental
  • and PEG -26 -> membuka membran sel, mempermudah proses fusi
  • jojoba acid -> pengemulsi
  • jojoba alcohol -> pengemulsi
  • hydrogenated castor oil -> solubilizer untuk essence agar tidak keruh
  • jojoba extract ->
  • trideceth -9 ->
  • bisabolol -> antiirritant
  • tetrasodium EDTA -> antioksidan

5. GOOD TIME
Komposisi :
  • Tepung coklat, gula, minyak sayur, tepung kelapa, telur, sodium bicarbonat, garam, susu bubuk, emulsifer, perasa vanilla, dan sedikit kacang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar